Terkait Pembongkaran Aset MAKT DPRD Panggil OPD Terkait
| |

Terkait Pembongkaran Aset MAKT DPRD Panggil OPD Terkait

// Rocky : Kerusakan Aset Harus Segera di Perbaiki dan Stop Izin Reklame di Kawasan MAKT PANGKALPINANG – DPRD Kota Pangkalpinang memanggil sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) buntut dari pembongkaran keramik di halaman Masjid Agung Kubah Timah (MAKT) yang tidak memiliki izin. Anggota DPRD Kota Pangkalpinang, Rocky Husada mengatakan , dari hasil yang telah disepakati…