902 KK Di Kecamatan Tamansari Terima Bantuan Beras
PANGKALPINANG – Sebanyak 9,2 ton beras akan dibagikan ke warga penerima manfaat di Kecamatan Tamansari. Beras cadangan pangan dari pemerintah pusat ini dibagikan ke warga di tiap tujuh kecamatan di Kota Pangkalpinang dengan jumlah sesuai dengan penerima manfaatnya. Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang, Lusje Anneke Tabalujan secara simbolis menyerahkan sekarung beras ke perwakilan warga penerima…