Budi Utama Serukan ASN Pangkalpinang Revolusi Mental untuk Wujudkan Perubahan Nyata
PANGKALPINANG – Pemerintah Kota Pangkalpinang melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik menggelar sosialisasi Gerakan Nasional Revolusi Mental (GNRM) Kota Pangkalpinang di Ruang Pertemuan OR Kantor Wali Kota Pangkalpinang, Selasa (1/10). Kegiatan dibuka langsung oleh Pj Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama. Ia menyampaikan bahwa pada prinsipnya mental ataupun karakter dalam membangun bangsa memerlukan nilai-nilai integritas, etos…